Mereaktualisasi Konsep Sapu Lidi

Sejak dahulu bangsa Indonesia telah memiliki konsep tentang kekuatan kelompok, mereka menyebutnya sebagai ilmu sapulidi. Bila lidi hanya satu batang, dengan mudah dapat dipatahkan, tetapi bila ratusan batang lidi diikat menjadi sapulidi, maka siapapun tidak akan mampu mematahkannya. Bahkan seikat sapulidi tersebut menjadi elastis. Konsep sapulidi ini, diterapkan sebagai pandangan hidup dan melahir[...]

Pupuk Militansi Anggota Agar Koperasi Berjaya

  Oleh : Dewi Tenty Septi Artiany  (Pemerhati Koperasi dan UMKM)Secara statistik koperasi di Indonesia menunjukkan data yang fantastis. Jumlah koperasi di Indonesia, yang tahun lalu saja sekita 230 ribuan, adalah yang terbanyak di dunia. Seharusnya, secara kuantitatif, keberadaan koperasi Indonesia sudah menjadi salah satu leading sector di bidang perekonomian. Keberadaan koperasi menjadi sangat[...]

BAGAIMANA SEHARUSNYA KOPERASI MERESPON KONFLIK DAN PERANG SECARA GLOBAL?

Oleh: Virtuous Setyaka (Ketua KMDM & Dosen HI FISIP Unand) Salah satu pertanyaan mahasiswa saya di Jurusan Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Andalas, yang juga menjadi pertanyaan saya adalah “bagaimana koperasi-koperasi di Rusia dalam merespon konflik dan perang antara Rusia dengan Ukraina?”. Pertanyaan ini muncul setelah saya menulis dan menyebar[...]

Tiga Faktor Penentu Koperasi Maju

OlehDr H Wisma EndrimonMaju mundurnya koperasi sangat dipengaruhi tiga faktor berikut.  Pertama, kesadaran anggota. Kedua, pengembangan layanan koperasi. Ketiga, rasa memiliki.Sayangnya, tidak semua koperasi di tanah air mempunyai ketiga faktor tersebut. Sehingga, ada sebagian koperasi yang stuck, tidak berkembang, bahkan dibubarkan. Pertama, kesadaran anggota. Setiap anggota koperasi harus meny[...]

Reformasi yang Dikorupsi Oligarki

Oleh : Suroto, Ketua AKSES Indonesia Demonstrasi yang dipelopori mahasiswa tahun 1998 silam hasilkan beberapa tuntutan reformasi. Diantaranya amendemen UUD, pemberantasan KKN, pencabutan Dwi Fungsi ABRI, penegakan hukum, penegakan hak asasi manusia dan demokrasi, penegakan kebebasan pers, dan pemberian hak otonomi kepada daerah-daerah.Beberapa catatan hasil dari pelaksanaan agenda reformasi hari [...]

Disharmonisasi Regulasi dalam Proses Perubahan Anggaran Dasar Koperasi.

Oleh : R. Nugroho M Seiring dinamika yang dilakukan oleh gerakan koperasi untuk melakukan perubahan anggaran dasar (AD),  telah terjadi kondisi disharmonisasi regulasi yang dihadapi oleh gerakan koperasi yang akan melakukan perubahan anggaran dasar (AD) di satu sisi, dan oleh pemerintah di sisi lain yang akan mengesahkan.Ungkapan disharmonisasi ini terungkap dalam forum rapat anggota khusus (RAK[...]

Selain Menolong Diri Sendiri Koperasi Menolong Satu Sama Lain

 Koperasi memang sebuah keunikan dalam tatanan ekonomi. Salah satunya ada pada daya menolong multi pihak : diri sendiri dan orang lain. Almarhum Prof. Dr. Ramudi Arifin, Guru Besar Perkoperasian IKOPIN, menarasikan hal itu secara gambling dalam tulisannya yang selalu relevan. Salah satunya adalah artikel berikut ini.Koperasi, diterjemahkan dari cooperative, berasal dari kata Co-operation yang ber[...]

Kebijakan Tegas Minimalkan Korban Investasi Bodong

Keledai konon biasa terperosok ke dalam lubang yang sama. Manusia lebih pandai dari keledai, nyatanya masih banyak yang "lebih keledai" dari keledai betulan. Buktinya, tak terhitung berapa kali banyak orang yang jadi korban penipuan investasi berkedok badan usaha koperasi. Lebih satu dekade silam, bahkan, pada 2011, Koperasi Langit Biru merugikan ribuan anggotanya dengan nilai  mencapai Rp 6 tri[...]

HATTA dan Strategi Pangan Kita

Oleh : Suroto   Apa yang jadi keinginan dari Bung Hatta, ekonom dan pendiri republik ini untuk membangun fondasi ekonomi bangsa yang kuat? Beliau katakan secara redunsant, secara berulang ulang dalam setiap pidato dan tulisanya, bahwa janganlah ekonomi ujung itu jadi pangkal dan ekonomi pangkal itu jadi ujung (Hatta, 1951).     Menurut Bung Hatta, ekonomi pangkal atau dasar itu adalah pangan[...]

Menyongsong Kehadiran Koperasi Multi Pihak

oleh R. Nugroho Upaya pemerintah  menanggapi aspirasi yang menginginkan ruang untuk menghimpun berbagai potensi dan pihak di masyarakat dalam wadah koperasi melalui penerbitan Permenkop 8/2021 tentang koperasi dengan model multi pihak perlu diacungi jempol.Dari sisi lain, menurut penulis,  koperasi dengan model multi pihak sebetulnya perwujudan  jati diri koperasi itu sendiri. Dan sekaligus u[...]