Prospek Bisnis dan Ekonomi di Dunia Metaverse: Antara Khayalan dan Kenyataan

Oleh : Martino Wibowo, Ph.D. (*) Dunia saat ini tidak hanya akan mengalami disrupsi tetapi juga perubahan paradigma (shifting paradigm) dan juga perubahan dari ruang dunia itu sendiri (shifting the realm). Seperti yang pernah diungkapkan oleh William Gibson pada tahun 1984 dalam novel cyberpunk nya yang berjudul “Neuromancer” yang mengilhami terciptanya film “The Matrix” pada tahun 1999.[...]

Beda Transaksi Pelayanan dan Transaksi Bisnis di Koperasi.

OlehR NugrohoPeraturan Pemerintah Republik Indonesia nomor 7 tahun 2021 tentang Kemudahan, Pelindungan, dan Pemberdayaan Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah sebagai peraturan pelaksanaan dari UU 11/2020 tentang Cipta Kerja diundangkan di Jakarta pada tanggal 2 Februari 2021.PP tersebut menghadirkan tantangan, kesempatan sekaligus perubahan strategis yang harus dipahami, disikapi dan diwu[...]

Regenerasi di Koperasi

Oleh Hasanuddin Bsy, SHSeperti organisasi bisnis lain, regenerasi di koperasi itu mutlak. Sayangnya, mencetak pengurus atau proses kaderisasi di koperasi tidaklah mudah. Terlebih regenerasi koperasi ke generasi milenial untuk berkiprah di koperasi. Pasalnya, menjadi pengurus paripurna di koperasi harus memiliki kemampuan, kecerdasan, dan ilmu untuk menyelesaikan masalah koperasi itu sendiri.Seja[...]

Urgensi Pendidikan Anggota dalam Pemupukan Modal di Koperasi

Oleh Bambang Suhardijo, SPPendidikan koperasi menjadi elemen penting dalam keberhasilan koperasi. Dengan pendidikan anggota yang terarah dan konsisten, akan meningkatkan militansi anggota koperasi.Militansi anggota koperasi menjadi faktor penggerak anggota aktif bertransaksi di koperasi. Juga disiplin dalam menunaikan kewajiban seperti membayar simpanan wajib dan angsuran pinjaman.Tingkat militans[...]

Membangun Motivasi Kerja Sama Kelompok

Oleh : Prof. Dr. Ramudy AriffinPembangunan adalah proses mengubah keadaan menjadi lebih baik dan perubahan itu berjalan terus. Perekonomian adalah aktivitas masyarakat di dalam upaya memenuhi kebutuhan hidup akan barang/jasa ekonomi. Pembangunan ekonomi adalah upaya-upaya mendayagunakan sumber-sumber daya yang terbatas secara efisien dan efektif untuk mencapai kesejahteraan ekonomi masyarakat set[...]

Keragaan dan Tantangan Koperasi

    Lazimnya, koperasi dicita-citakan sebagai salah satu pelaku ekonomi dan bahkan menjadi soko guru perekonomian nasional dengan tujuan untuk mensejahterakan anggotanya dan masyarakat. Kenyataannya, setelah lebih dari tujuh dasawarsa Kemerdekaan Indonesia, belum banyak yang patut dibanggakan, baik level nasional maupun internasional.     Dasawarsa terakhir, misalnya, pemerintah melakukan[...]

Mencermati Bisnis Koperasi Pegawai yang Tahan Krisis

Sebagai entitas bisnis dengan karakter sosial, sudah seharusnya koperasi pegawai seperti KPRI dan sekunder koperasi pegawai menjalankan bisnis untuk memenuhi kebutuhan anggotanya. Sayangnya, tidak semua bisnis berbuah manis dan langgeng mendatangkan keuntungan.Jika kita cermati, rata-rata koperasi pegawai di tanah air baik yang primer yaitu KPRI maupun sekunder seperti PKPRI, GKPRI mengelola beber[...]

Warning Bung Hatta dan Metamorfosa Sempurna Oligarki

     Kongkalikong antara elit politik dan elit kaya di Indonesia telah mengancam kehidupan berdemokrasi kita. Bahkan jalin kelindan yang terjadi telah lampaui bentuk oligarkhi dan plutokrasi, kuasa di tangan elit politik dan atau elit kaya.      Mereka sudah sublim tak tersentuh dalam berbentuk varian baru yang bernama Plutogarkhi. Dimana elit politik itu jugalah pengusaha dan pengusaha kaya[...]

Konsep Tiga Sehat Agar Koperasi Tetap Eksis

OlehDrs H Gunarto, SH, M.HumGlobalisasi, pandemi dan policy atau kebijakan pemerintah menjadi challenge (tantangan) koperasi di tanah air. Tak sedikit koperasi yang mengalami kesulitan ketika dihadapkan ketiga hal ini.Dengan adanya globalisasi, koperasi dipaksa mengikuti aturan global seperti kompetisi yang jelas-jelas tidak imbang antara skala usaha koperasi dengan perusahaan berskala besar, ba[...]

Inventor (Penemu) Berkoperasi untuk Kesejahteraan Bersama

                               Oleh : Suroto *)       Saat ini, sebetulnya temuan-temuan produk di masyarakat sudah banyak berserak. Masalahnya adalah bagaimana agar dapat memberikan nilai manfaat, terutama ekonomi bagi para penemu dan inventornya serta masyarakat luas.     Minggu sore ( 17/10), penulis diundang diskusi oleh Koperasi Rumah Penemu (Kopermu). Sebelumnya pernah[...]